Ini Penyebab Murid Membenci Guru dan Solusi Menanganinya

- 25 Mei 2022, 20:27 WIB
Sejumlah murid bermain disela menunggu dimulainya kegiatan belajar di SDN Lenteng Agung 07, Jakarta, Kamis (12/5/2022). Kegiatan belajar di sekolah yang mencakup wilayah DKI Jakarta, Banten, dan Jawa Barat  kembali dimulai pascalibur lebaran.
Sejumlah murid bermain disela menunggu dimulainya kegiatan belajar di SDN Lenteng Agung 07, Jakarta, Kamis (12/5/2022). Kegiatan belajar di sekolah yang mencakup wilayah DKI Jakarta, Banten, dan Jawa Barat kembali dimulai pascalibur lebaran. /Antara/Indrianto Eko Suwarso/ANTARA FOTO

Baca Juga: LINK LIVE STREAMING AS Roma Vs Feyenoord Final Liga Konferensi Eropa Rabu, 25 Mei 2022

Tentu gurulah yang harus memenuhi kebutuhan mereka, sebab guru lebih dewasa.

Berikut penjelasan mengapa murid membenci gurunya.

Guru harus memegang prinsip utama yakni berkewajiban mengenal semua muridnya.

Siswa membenci gurunya bisa terjadi disebabkan karena adanya 'mistreatment'.

Baca Juga: Ternyata Salah Satu Bumbu Dapur dapat Menyebabkan Timbulnya Diabetes Melitus Tipe 2, seperti apa?

Contohnya, murid yang tidak suka pelajaran Matematika lalu dibilang bodoh, saat mendapatkan nilai ujian Matematika rendah.

Apa yang salah dari guru?

Sudah jelas murid itu tidak suka Matematika, jadi tidak tepat dihakimi seperti itu.

Solusi atau Penanganannya

Halaman:

Editor: Nawaf

Sumber: Instagram @ryan.oktapratama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah