14 Kebiasaan ini Membuat Anda Lebih Cepat Tua, Nomor 14 Sering Dilakukan Para Wanita

- 10 Oktober 2021, 08:00 WIB
14 Kebiasaan ini Membuat Anda Lebih Cepat Tua, Nomor 14 Sering Dilakukan Para Wanita
14 Kebiasaan ini Membuat Anda Lebih Cepat Tua, Nomor 14 Sering Dilakukan Para Wanita /Pexels/Teona Swift

Baca Juga: OJK Bagikan Tips Terhindar dari Pinjaman Online Ilegal, jangan sampai Salah Pilih!

Jangan mengabaikan depresi dan hanya berharap hal itu akan berlalu dengan sendirinya. Sebaiknya anda melakukan terapi yang dapat mengatasi depresi anda.

Tidak sempat memakai tabir surya setiap pagi

Matahari adalah faktor terbesar dalam penuaan kulit. Apabila anda tidak ingin kulit anda keriput sebelum waktunya, pastikan anda memakai tabir surya setiap pagi.

Merokok

Tembakau mengandung lebih dari 3.800 zat kimia yang dapat merusak jaringan kulit dan membuat anda menua lebih cepat.

Baca Juga: Update Harga Emas Terbaru Mulai dari Antam hingga UBS Hari ini, Sabtu, 9 Oktober 2021

Bahkan merokok dapat menjadi salah satu alasan rambut anda menjadi beruban.

Memiliki daftar tugas atau pekerjaan yang panjang

Hindari bekerja secara terus menerus hingga menghabiskan waktu anda seharian. Hal ini dapat menimbulkan hormon stres dalam tubuh.

Halaman:

Editor: Mega Ayu Maulidina

Sumber: The Healthy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah