KTT G20 di Roma, Italia Hasilkan Deklarasi Pemimpin Negara Terhadap 26 Isu Global, Apa Saja?

- 1 November 2021, 17:05 WIB
KTT G20 di Roma, Italia pada 30-31 Oktober 2021 menghasilkan deklarasi pemimpin negara terhadap 26 isu global tersebut antara lain yaitu isu kesehatan, energi dan perubahan iklim, perjalanan internasional, hingga ekonomi digital.
KTT G20 di Roma, Italia pada 30-31 Oktober 2021 menghasilkan deklarasi pemimpin negara terhadap 26 isu global tersebut antara lain yaitu isu kesehatan, energi dan perubahan iklim, perjalanan internasional, hingga ekonomi digital. /Media Pool KTT G20 Roma

”Terkait hal ini, tentunya semua sepakat bahwa untuk transisi energi diperlukan kerja sama internasional,” ungkapnya.

Selain itu, kata dia, Indonesia juga berhasil memasukkan prinsip common but differentiated responsibilities (CBDR) dalam konteks energi dan iklim.

Baca Juga: Presiden Jokowi: Masyarakat Harus Siap Hidup Berdampingan dengan COVID-19

Dalam konteks tersebut, Retno Marsudi menyebutkan Indonesia menekankan pentingnya pemenuhan komitmen pembiayaan iklim dari negara maju untuk negara berkembang.

”Kita juga memasukkan pentingnya pemenuhan komitmen pembiayaan iklim 100 miliar Dolar AS dari negara maju untuk negara berkembang dan pembentukan digital economy working group,” jelasnya.***

Halaman:

Editor: Moh Badar Risqullah

Sumber: Sekretariat Kabinet RI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x