Bagaimana Cara Untuk Memperlambat Penuaan? Cukup Lakukan 10 Gaya Hidup Sehat ini, Cek Apa Saja

- 3 Oktober 2021, 21:38 WIB
Ilustrasi Olahraga yang merupakan gaya dari hidup sehat
Ilustrasi Olahraga yang merupakan gaya dari hidup sehat /Pexels/Tirachard Kumtanom

LINGKAR MADURA - Penuaan memang suatu hal yang tak bisa di hindari oleh siapapun. Semua orang pasti tau kenyataan mutlak tersebut.

Namun meski begitu, bukan berati kita tak dapat memperlambat fase tersebut. Penuaan juga sering terjadi lebih cepat karena beberapa faktor tertentu.

Jenis penuaan mencakup fisik dan mental, dari segi kemampuan kognitif sampai kebugaran fisik.

Baca Juga: Bagaimana Hukum Istri Mengambil Uang Suami Tanpa Izin Jika Dirinya Pelit? Begini Jawaban Buya Yahya

Bukan sebuah mitos lagi bahwa bagi sebagian orang saat ini dapat memperlambat fase penuaan tersebut dengan mengaplikasikan kegiatan-kegiatan tertentu atau menerapkan gaya hidup sehat tentang asupan gizi untuk tubuh kita.

Pertama, rutin lakukan peregangan atau olahraga. Ini berguna untuk membuat kondisi kita tetap dalam keadaan prima.

“ Latihan Aerobik serta kegiatan fisik apapun yang meningkatkan pernapasan dan jantung, juga meningkatkan kesehatan jantung “ kata Benjamin Epstein, MD, spesialis pengobatan keluarga  dalam suatu artikel thehealthy.com.

Baca Juga: Intip Lengkapnya Fasilitas Wisma Atlet PON 2021 di Papua, Fasilitas Lengkap dan Pelayanan Layaknya Hotel

Kedua, konsumsi makanan dengan gizi yang masih utuh, karena untuk mencegah kerusakan dalam tubuh hingga memunculkan berbagai penyakit ialah dimulai dengan makan-makanan alami yang utuh.

Halaman:

Editor: Yoga Pratama Widiyanto

Sumber: thehealthy.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x