Ini Kesaksian Kecurangan SNMPTN untuk Diterima PTN, Seperti Apa Caranya?

- 25 Juli 2022, 16:36 WIB
Pengakuan kecurangan SNMPTN. Sumber gambar Instagram @utbk.id
Pengakuan kecurangan SNMPTN. Sumber gambar Instagram @utbk.id /

LINGKAR MADURA - Jalur untuk tembus Perguruan Tinggi Negeri (PTN), salah satunya via SNMPTN. Namun ternyata kecurangan kerap terjadi.

Jalur seleksi masuk PTN melalui Seleksi Nasional Masuk Perguruan Tinggi Negeri atau biasa disebut SNMPTN adalah jalur pertama bagi lulusan SMA SMK dan MA meraih cita-cita kuliah di PTN. 

SNMPTN adalah jalur masuk PTN yang menggunakan nilai rapor dari semester 1-5.

Itu sebabnya terbuka peluang untuk terjadinya kecurangan dalam hal nilai rapot ini.

Baca Juga: Profil dan Biodata Jonathan Majors, Pemeran Kang the Conqueror di Ant-Man and The Wasp: Quantumania

Dan berikut adalah pengakuan pengalaman kecurangan SNMPTN untuk diterima di PTN.

Sebuah akun Anonim seperti dilansir dari @utbk.id, Senin 25 Juli 2022 menceritakan bentuk kecurangan tersebut.

'Saya masuk PTN, salah satu yang katanya top 3 dengan sedikit tipuan. 

Karena saya masuk jalur rapor, jadi di sanalah tipuannya berada. 

Halaman:

Editor: Nawaf

Sumber: Instagram @utbk.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x