5 Rekomendasi Destinasi Wisata Halal yang Ramah Muslim di Indonesia

- 2 November 2021, 13:53 WIB
/

 Baca Juga: Viral Video Satpol PP Ambil Paksa Anjing di Lokasi Wisata Halal Kecamatan Pulau Banyak, Aceh

Baca Juga: Masjid Jami’ Sumenep, Wisata Religi nan Estetik di Pulau Madura  

  1. Kepulauan Riau

Kepulauan Riau menjadi salah satu destinasi wisata ramah muslim di Indonesia. Salah satu faktor pendukungnya adalah adanya dua bandara internasional di Riau, 84 rute bis, dan juga area jalan sepanjang 1.374.004 km.

Bukan hanya memiliki fasilitas lengkap dan terbaik, Kepulauan Riau juga dilengkapi dengan berbagai destinasi berbasis moslem friendly tourism.

Salah satu yang sering dijadikan tujuan wisata umat muslim adalah Masjid Sultan Kepulauan Riau di Pulau Penyengat.

 Baca Juga: 9 Wisata di Kabupaten Sumenep Terbaik, Cocok untuk Dijadikan Sarana Liburan Keluarga

Baca Juga: Penangkapan Anjing Canon untuk Tujuan Wisata Halal? Penduduk Setempat Ungkap Kronologinya

  1. Jakarta

Dalam World Halal Tourism Award 2016, Jakarta berhasil menyabet penghargaan World’s Best Hajj & Umrah Operator.

Tentunya keberhasilan ini menjadi pintu baru dalam menciptakan wisata ramah muslim di Jakarta.

Fasilitas hotel halal juga sangat lengkap di Jakarta. Terdapat 510 hotel dengan sertifikat halal dan 5 hotel tipe syariah. Jakarta juga memiliki 7.795 masjid, 20 situs heritage Islam, dan 19 muslim friendly attraction.***

Halaman:

Editor: Machallafri Iskandar

Sumber: Kemenparekraf


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x