Profil dan Biodata KH Yahya Cholil Staquf, Kandidat Calon Ketua Umum PBNU Periode 2021-2026

- 24 Desember 2021, 06:54 WIB
Berikut profil dan biodata singkat dari KH Yahya Cholil Staquf, kandidat calon Ketua Umum PBNU periode 2021-2026
Berikut profil dan biodata singkat dari KH Yahya Cholil Staquf, kandidat calon Ketua Umum PBNU periode 2021-2026 /Dok. Humas UIN Walisongo/Acik

LINGKAR MADURA - Salah satu kandidat calon Ketua Umum PBNU Periode 2021-2026 yaitu KH Yahya Cholil Staquf.

Beliau terpilih bersama dengan KH Said Aqil Siradj yang juga mencalonkan diri sebagai calon Ketua Umum PBNU pada Muktamar ke-34 di Lampung.

Berikut Tim Lingkar Madura telah merangkum profil dan biodata KH Yahya:

Baca Juga: KH Miftachul Akhyar Terpilih Jadi Rais Aam PBNU Periode 2021-2026

Nama lengkap adalah KH Yahya Cholil Staquf, beliau lahir di Rembang pada tanggal 16 Februari 1966.

beliau juga keponakan KH Mustofa Bisri atau Gus Mus, sekaligus beliau pernah menjadi juru bicara Presiden RI Ke-4, Abdurrachman Wahid.

Gus Yahya diturunkan dari garis panjang ulama Jawa terkemuka (ulama khos).

Baca Juga: Said Aqil Siradj Dibanjiri Karangan Bunga Ucapan Selamat Meski Belum Resmi Jadi Ketum PBNU di Muktamar Ke-34

Beliau dididik dari masa kanak-kanak awal pendidikan formal dan spiritual pertama oleh ayahnya, kakek dan pamannya, dari keluarga Bisri yang terkenal dari Rembang, Jawa Tengah, dan selanjutnya dari KH Ali Maksum (1915-1989) dirumahnya sekaligus merupakan madrasah di Yogyakarta.

Halaman:

Editor: Erik Okta Nurdiansyah

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah