Ini 9 Ciri Anak Cerdas, Orangtua Harus Tau!

- 18 Juni 2022, 15:13 WIB
Ilustrasi  Anak Cerdas Rajin Belajar
Ilustrasi Anak Cerdas Rajin Belajar /Pixabay.com.

Baca Juga: Transfer Terbaru! Sadio Mane Resmi Gabung Bayern Munchen Setelah Hengkang dari Liverpool

Ketujuh, tertarik dengan banyak hal.

Anak cerdas umumnya menunjukkan ketertarikannya dengan banyak hal.

Mereka tidak hanya tertarik pada permukaan saja, tetapi juga ingin mengeksplorasi minatnya hingga lebih dalam.

Mereka akan mencari tahu dan bertanya tentang banyak hal yang diminatinya.

Kedelapan, membaca lebih awal.

Anak cerdas mempunyai rasa ingin tahu yang cukup tinggi terhadap segala sesuatu.

Karena itu Anda bisa memperkenalkan mereka dengan buku cerita bergambar yang sesuai dengan usianya.

Baca Juga: Jenazah Tiba di Rumah Duka, 2 Orang Bobotoh Dikabarkan Meninggal Usai Laga Persebaya Vs Persib Bandung

Biasanya mereka akan penasaran dan ingin membaca sendiri buku tersebut. Secara alami, rasa penasaran itu akan mendorong anak untuk belajar membaca.

Halaman:

Editor: Nawaf

Sumber: Instagram @dr_aisyahdahlan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x