Download Video YouTube Gratis Tanpa Aplikasi Langsung Masuk Galeri Mudah Dan Cepat

14 Juni 2022, 16:26 WIB
Donwload Video YouTube langsung masuk ke galeri /pixabay

LINGKAR MADURA – Inilah cara download video YouTube gratis tanpa aplikasi tambahan dan langsung ‎bisa ditonton tanpa kuota karena sudah masuk ke dalam galeri.‎

Download video YouTube untuk disimpan di galeri biasanya digunakan untuk bahan presentasi atau ‎sekedar tontonan biasa.‎

Artikel ini akan memberikan cara cepat dan mudah dowload video YouTube tanpa aplikasi yang bisa ‎kamu ikuti langkah-langkahnya.‎

Karena terkadang untuk sekedar mendownload agar tersimpan ke dalam galeri membutuhkan aplikasi ‎perantara seperti YouTube Dowloader.‎

Adapun cara dowload video YouTube tanpa aplikasi adalah sebagai berikut,‎

‎1. Web YouTube

Baca Juga: Filipina Takluk 4-0 dari Palestina, Peluang Indonesia untuk Lolos Piala Asia 2023 Semakin Terbuka

Kamu harus membuka YouTube versi web kemudian, cari dan pilih video yang ingin kamu download ‎‎(unduh).‎

‎2. Masukkan kode SS ‎

Masukkan kode huruf SS pada url video YouTube yang ingin kamu download tepat sebelum kata ‎YouTube.‎

Misalnya, www.SSyoutube.com/watch?v=-QwFNyAoKvQ

‎3. Download

Setelah memasukkan kode, kamu akan diarahkan ke dalam online video downloader.‎

Baca Juga: Hasil Pertandingan Indonesia Open 2022 Hari Pertama, Pemain Unggulan Langsung Tumbang

Cukup klik bagian download kemudian, sesuaikan ukuran kualitas video yang ingin kamu download.‎

‎4. Pastikan‎

Kamu bisa memastikan dengan mengecek bagian download dengan menggunakan ctrl+J atau klik pada ‎bagian tiga garis di pojok kanan atas kemudian, pilih downloads.‎

Setelah video berhasil terdownload, kamu bisa membuka file download dan memutarnya sesuka ‎hatimu.‎

Cara ini hanya bisa dilakukan melalui YouTube versi web, biasanya melalui laptop atau pc.‎

Baca Juga: Ramalan Zodiak Cinta Hari Ini 14 Juni 2022: Aries Punya Waktu dengan Pasangan, Taurus Kesampingkan Masalah

Kamu bisa mencobanya untuk mengunduh video kesukaanmu tanpa terganggu iklan lagi.‎

Namun, disisi lain kamu juga harus menghargai kreator ( pembuat atau pemilik ) video.‎

Jika diperlukan kamu harus izin terlebih dahulu dan jangan mengunggah ulang tanpa seizin pemilik.‎

Demikianlah cara download video YouTube gratis tanpa aplikasi.***

Editor: Yoga Pratama Widiyanto

Tags

Terkini

Terpopuler