Kenapa Mulut Obanai Ditutup? Simak Penjelasan Tentang Hashira Ular dalam Kimetsu no Yaiba

- 12 Mei 2024, 23:44 WIB
Kenapa Mulut Obanai di Tutup? Simak Penjelasan Tentang Hashira Ular dalam Kimetsu no Yaiba
Kenapa Mulut Obanai di Tutup? Simak Penjelasan Tentang Hashira Ular dalam Kimetsu no Yaiba /iQIYI

LINGKAR MADURA - Anime Demon Slayer: Kimetsu no Yaiba Season 4 dijadwalkan mulai tayang pada 12 Mei 2024.

Salah satu Hashira yang tampil pada Kimetsu no Yaiba musim ke-4 ini adalah Obanai Iguro.

Obanai Iguro merupakan Hashira yang menggunakan pernapasan ular. Sebenarnya ia beberapa kali diperlihatkan dalam anime Kimetsu no Yaiba.

Ia muncul dalam Kimetsu no Yaiba musim pertama dan musim kedua.

Baca Juga: Siapakah Stussy Sebenarnya? Terkuak Fakta Baru dalam Anime One Piece

Muncul sebuah pertanyaan tentang Obanai Iguro. Mengapa mulut Obanai tertutup?

Profil dan Masa Lalu Obanai Iguro

Obanai Iguro merupakan salah satu Hashira atau pilar dalam serial Kimetsu no Yaiba. Obanai merupakan pemburu iblis yang menggunakan jurus teknik pernapasan ular.

Salah satu matanya tidak dapat melihat sempurna. Namun ia terus berkembang hingga menjadi seorang Hashira.

Hal itu membuktikan bahwa Obanai memiliki kekuatan dan daya tempur yang patut untuk diperhitungkan dalam membasmi iblis.

Halaman:

Editor: Yoga Pratama Widiyanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah