8 Kode Dial Murah Telkomsel dan 5 Kode Dial Murah Indosat Terlengkap di Tahun 2021

- 2 November 2021, 10:35 WIB
Daftar provider internet tercepat di Indonesia.
Daftar provider internet tercepat di Indonesia. /Pixabay

LINGKAR MADURA – Saat ini internet bukan hanya menjadi keinginan, melainkan sudah menjadi kebutuhan.

Hampir disemua rumah dapat dipastikan memiliki smartphone, yang mana sangat butuh dengan jaringan internet.

Bahkan sangking sangat dibutuhkan, orang lebih bingung ketinggalan smartphone daripada ketinggalan dompetnya sendiri.

 Baca Juga: Jaringan Internet IndiHome dan Telkomsel Gangguan, Ini Penyebabnya

Karena melihat kebutuhan tersebut, banyak dari provider yang berlomba-lomba memberikan pelayanan dalam bentuk paket internet yang murah dan terjangkau bagi semua kalangan, termasuk Telkomsel dan Indosat.

Ada banyak Kode Paket Murah Telkomsel dan Indosat Terlengkap di tahun 2021.

Dikutip Lingkar Madura dari Sumenepnews.com yang merangkum beberapa paket murah meriah di tahun 2021 berikut ini :

 Baca Juga: PT Telkom Indonesia Sebut Layanan Internet IndiHome dan Telkomsel Berangsur Pulih

Telkomsel

  1. Kode *363*820#
  2. Kode *363*838#
  3. Kode *363*13#

Ada pembagian-pembagian kuota memang dan ada juga yang full unlimeted tergantung mana yang mau dibeli.

 Baca Juga: Benarkah Penyebab Gangguan Internet Indihome dan Telkomsel karena Kabel Digigit Hiu? Simak Fakta Lengkapnya!

  1. Kode *363*13#
  2. Kode *888*3#
  3. Kode dial Telkomsel selanjutnya adalah *363*333# yang murah dan gila.
  4. Kode *363*46#
  5. Kode *168#

Untuk kode dial di atas tergantung lokasi tertentu dan dapat berubah kapan saja.

 Baca Juga: Inilah Penyebab Internet Indihome dan Telkomsel Melambat, Telkom Group Nyatakan Layanan Sudah Berangsur Pulih

Indosat

  1. Kode *123*111#

Pada Kode dial *123*111#, pengguna Indosat ditawarkan beberapa paket murah harian.

Di antaranya paket 1 GB dengan harga Rp3.500 berlaku 1 hari, 1 GB Rp5.000 berlaku 3 hari, hingga 2 GB Rp5.500 berlaku selama 3 hari.

  1. Kode *123*2*3#

Pada Kode dial *123*2*3#, pengguna Indosat ditawarkan bonus 10 GB.

Pengguna Indosat bakal mendapatkan Freedom Internet Kuota Utama 10 GB dengan tambahan bonus 10 GB di zona tertentu, untuk harganya Rp50.000 berlaku selama 30 hari.

 Baca Juga: 39 Aplikasi yang Diblokir dari Kuota Internet Kemendikbud, Apa Saja?

Baca Juga: Ternyata Masalah Kabel Laut Menjadi Penyebab Jaringan Internet Telkomsel dan Indihome Melambat

  1. Kode *123*2*4#

Pada Kode dial *123*2*4#, pengguna Indosat ditawarkan bonus hingga 4 GB.

Pengguna Indosat bakal mendapatkan Freedom Internet Kuota Utama 4 GB dengan tambahan bonus 4 GB di zona tertentu, untuk harganya Rp25.000 berlaku selama 30 hari.

  1. Kode *123*8#

Pada Kode dial *123*8#, pengguna Indosat ditawarkan bonus diskon paket murah hingga 40 persen.

Tersedia beberapa pilihan paket, di antaranya NEW! Sensasi 50 GB dengan harga Rp100.000 (Harga normal Rp150.00).

Dan paket Freedom Internet 100 GB dengan harga Rp150.000 (Harga normal Rp250.000).***

Baca Juga: 26 Juta Lebih Siswa akan Terima Kuota Internet Gratis Bulan Oktober dari Kemendikbud

Baca Juga: Gangguan Layanan Internet, Telkom Akan Beri Kompensasi dan Bebaskan Denda Kepada Pelanggan

Editor: Machallafri Iskandar

Sumber: Sumenep News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah