Cara Download Sertifikat UTBK SBMPTN 2022 bagi Peserta yang Lolos Maupun Tidak, Langsung Gunakan Link Ini

- 25 Juni 2022, 13:49 WIB
Cara Unduh Sertifikat UTBK-SBMPTN 2022 dan Melihat Skor di Laman LTMPT.
Cara Unduh Sertifikat UTBK-SBMPTN 2022 dan Melihat Skor di Laman LTMPT. /twitter.com/@LTMPT

 

LINGKAR MADURA - Berikut ini cara download sertifikat UTBK SBMPTN 2022 bagi peserta yang lolos, bisa gunakan link ini dan simak langkah-langkahnya.

Tepat pada tanggal 23 Mei 2022 Lembaga Tes Masuk Perguruan Tinggi (LTMPT) telah mengumumkan hasil seleksi SNMPTN bagi peserta yang mengikutinya.

Kemudian pada hari ini 25 Juni 2022 bagi perseroan yang lolos bisa langsung mendownload atau mengunduh sertifikat sertifikat UTBK SBMPTN 2022.

Baca Juga: Beli Minyak Goreng Curah Pakai PeduliLindungi, Luhut: yang Tidak Punya Bisa Tunjukkan NIK

Dimana sertifikat UTBK SBMPTN 2022 akan digunakan sebagai syarat daftar ulang bagi yang dinyatakan lulus, sedangkan bagi peserta yang tidak lulus, sertifikat akan digunakan untuk mendaftar ke Perguruan Tinggi yang akan dituju dengan Seleksi Mandiri

Lalu bagaimana cara download sertifikat UTBK SBMPTN 2022 bagi peserta yang lolos maupun tidak lolos?

Simak langkah-langkahnya berikut ini yang telah lingkar madura rangkum:

1. Langka pertama masuk alamat web https://portal.ltmpt.ac.id/

Halaman:

Editor: Nawaf

Sumber: LTMPT


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x