Ade Armando Bonyok dan Hampir Telanjang Saat Aksi Demo BEM SI 11 April 2022, Begini Reaksi Guntur Romli

- 11 April 2022, 22:29 WIB
Guntur Romli
Guntur Romli /Tangkap layar/kanal YouTube Cokro TV/

Lingkar Madura – Ade Armando Bonyok saat ikut aksi demo BEM SI di depan gedung DPR Jakarta pada 11 April 2022.

Hal itu diakibatkan pengeroyokan oleh beberapa demonstran terhadap dirinya, selain lebam pada muka dia juga dalam kondisi hampir telanjang.

Diketahui bahwa Ade Armando ikut turun bergabung bersama demonstran mahasiwa, namun nahas ia ibarat seperti masuk ribuan kandang macan dan alhasil menjadi bulan – bulanaan masa aksi demo.

Entah apa motif pengeroyokan tersebut hingga saat ini aparat kepoliian sedang dalam tahap penyelidikan.

Beruntung petugas yang berjaga disekitar berhasil mengamankan Ade Armando dilokasi kejadian. Aksi tersebut terekam kamera dan hingga saat ini pengeroyokan tersebut menjad viral bahkan trending di media sosial Twitter.

Baca Juga: Profil dan Biodata Ade Armando yang Dikeroyok di Tengah Demo 11 April, Mulai dari Pendidikan Hingga Orang Tua

Beredarnya video tersebut banyak menuai pro dan kontra baik dari kalangan masyarakat umum hingga tokoh politik di Indonesia.

Salah satunya ialah terkait cuitan Mohammad Guntur Romli di twitter yang menyinggunng aksi pengeroyokan terhadap Ade Armando.

Lingkar Madura melansir dari postingan akun twitter @GunRomli pada 11 April 2022, dalam cuitannya ia menyayangkan aksi pengeroyokan tersebut, bahkan pula menjelaskan bahwa sosok Ade Armando ialah salah orang yang menolak aturan – aturan pemerintah yang juga menjadi salah satu alasan kuat adanya aksi demo BEM SI di seluruh Indonesia.

Halaman:

Editor: Machallafri Iskandar

Sumber: Twitter @GunRomli


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah