6 Tips Kembali Produktif dan Semangat Setelah Libur Panjang

- 12 Juli 2022, 09:17 WIB
Ilustrasi kantor
Ilustrasi kantor /Pixabay/

1. Menyiapkan Barang yang Mau Dibawa ke Kantor dari Malam Harinya

Pagi hari adalah waktu krusial yang bisa menentukan moodmu seharian, jangan biarkan kesalahan kecil, seperti lupa membawa sesuatu, ada barang yang hilang, dan sebagainya merusak mood kamu di hari itu.
Untuk mencegah hal tersebut, siapkan semua keperluan atau barang bawaan di malam hari, agar saat pagi datang, semua sudah siap dan bisa berangkat kerja dengan lebih santai.

2. Melakukan Olahraga Ringan

Dengan berolahraga ringan sekitar 10−30 menit di pagi hari tidak hanya menyehatkan, tapi juga bisa mengembalikan semangatmu untuk bekerja.

Kamu bisa bangun lebih cepat di pagi hari untuk melakukan olahraga ringan, seperti jalan kaki atau lari santai di sekitar rumahmu.

Seperti diketahui, dengan berolahraga, bisa membantu melepaskan hormon stres dan mendatangkan hormon bahagia.

Baca Juga: Inilah Tips dan Cara Alami Turunkan Kolesterol, Asam Urat dan Nyeri Sendi, Simak Selengkapnya

3. Mengonsumsi Makanan Bergizi Saat Sarapan

Jangan lupa untuk mengonsumsi makanan bergizi saat sarapan. Dengan sarapan makanan yang bergizi, bisa mengembalikan semangat.

Pastikan sarapan dalam porsi sedang, karena, jika sarapan terlalu banyak justru akan membuatmu lelah dan ngantuk sehingga menurunkan semangat kerja.

Halaman:

Editor: Machallafri Iskandar

Sumber: Alodokter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x