4 Cara agar Anak Gemar Membaca Buku, Patut Untuk Dicoba!

- 3 Juni 2022, 20:33 WIB
Ilustrasi membaca kata motivasi belajar
Ilustrasi membaca kata motivasi belajar /libellule789/Pixabay

LINGKAR MADURA - Keluarga Indonesia atau Anda yang akan membina keluarga dan punya rencana ke depan, tentu ada yang ingin buah hatinya menjadi seorang yang gemar membaca.

Gemar membaca di sini maksudnya suka atau hobby membaca buku.

Rencana atau keinginan untuk membuat buah hati gemar membaca buku, boleh-boleh saja. Bahkan itu sangat bagus.

Baca Juga: Eril Dinyatakan Meninggal Dunia, Atalia Praratya Tulis Pesan Mengharukan Sebelum Kembali ke Indonesia

Namun jika keadaan Anda sebagai orang tua tidak mendukung ke arah itu, sebaiknya jangan paksakan anak gemar membaca.

Orangtua tidak dapat memaksakan anaknya untuk suka membaca kalau orangtua tidak memiliki kebiasaan tersebut. Karena si kecil sebenarnya cenderung meniru perilaku orangtuanya, termasuk kebiasaan membaca.

Berikut 4 cara atau upaya orang tua menjadikan anak gemar membaca buku agar berhasil.

Baca Juga: Nabila Ishma Buat Pesan Mengharukan Untuk Kekasih, Eril Dinyatakan Meninggal Dunia Dalam Kondisi Tenggelam

1.Mengenalkan Buku Sedini Mungkin

Halaman:

Editor: Nawaf

Sumber: Instagram @ustadwijayanto.official


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x