Apa Perbedaan antara Jin, Setan, dan Iblis? Ini Penjelasan Ustadz Khalid Basalamah

- 26 November 2021, 07:30 WIB
Apa Perbedaan antara Jin, Setan, dan Iblis? Ini Penjelasan Ustadz Khalid Basalamah
Apa Perbedaan antara Jin, Setan, dan Iblis? Ini Penjelasan Ustadz Khalid Basalamah /Pexels/Marek Piwnicki

Baca Juga: Lisa BLACKPINK Positif Covid-19, YG Entertainment Beri Pernyataan Resmi

Seperti yang diketahui bahwa Allah SWT memerintahkan manusia untuk menjadikan syetan sebagai musuh.

“Semua syaiton, kita disuruh jadikan musuh. Kalau kita diganggu oleh syaiton, diusir,”lanjutnya.

Ketika seseorang sudah merasa mulai malas untuk beribadah, malas berpuasa, ingin berzina, itulah berbagai gangguan syetan.

Baca Juga: Kesalahan Keuangan Kaum Milenial yang Sering Dilakukan, Gaji Hanya Lewat?

Segeralah untuk berdoa meminta perlindungan kepada Allah SWT.

Umat manusia juga juga tidak diperbolehkan menjalin interaksi dengan syetan.

Manusia memiliki dunianya sendiri, begitu juga dengan mereka yang mempunyai dimensi waktu dan dunia yang berbeda.

Baca Juga: 5 Pekerjaan yang Paling Dibutuhkan pada Era Ekonomi Digital, Asah Skill Segera!

Jin yang beriman tidak ada yang berinteraksi dengan manusia. Tetapi syetan bisa bekerja sama dengan manusia agar manusia menjadi sesat.

Halaman:

Editor: Mega Ayu Maulidina

Sumber: YouTube Dakwahcenter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah