Bagaimana Hukum Sholat Tahajud Tanpa Tidur Dulu? Begini Penjelasan Ustadz Syafiq Riza Basalamah

- 12 Oktober 2021, 13:57 WIB
Ustadz Syafiq Riza Basalamah memberikan nasihat keutamaan sholat subuh.
Ustadz Syafiq Riza Basalamah memberikan nasihat keutamaan sholat subuh. /Tangkap layar Instagram.com/ syafiqrizabasalamah_official

 

LINGKAR MADURA-  Sholat tahajud merupakan salah satu ibadah sholat sunah yang dilakukan pada malam hari.

Sholat tahajud biasanya dilaksanakan pasda sepertiga malam ketika banyak orang masih tidur dan suasana sangat hening.

 Baca Juga: Bagaimana Hukumnya Sholat Memakai Celana Jeans? Begini Menurut Ustadz Abdul Somad (UAS)

AlHafiz Ibnu Hajar Al Asqalani mengatakan bahwa Rasulullah SAW tidak mempunyai patokan waktu yang pasti untuk ibadah sholat tahajud. Namun, waktu terbaik adalah saat sepertiga malam terakhir.

Umumnya sholat tahajud dilaksanakan untuk meminta kemudahan segala urusan hidup, dijauhkan dari kesengsaraan, serta meminta kemuliaan hidup.

 Baca Juga: Ustadz Adi Hidayat Ungkap Percuma Sholat Jika Seperti 2 Orang Ini, Siapa Saja? Semoga Kita Tidak Termasuk

Tahajud berasal dari kata “tahajjada” yang artinya adalah terjaga di malam hari, baik sebelum tidur atau sesudah tidur dan sholat witir.

Hukum sholat tahajud adalah sunnatun raatibun mu’akaadah yaitu ibadah shlat sunah yang diatur berdasarkan waktunya.

 Baca Juga: Waktu yang Dilarang untuk Sholat Dhuha, Begini Penjelasan Syekh Ali Jaber

Halaman:

Editor: Machallafri Iskandar

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah