Obat Rekomendasi WHO Ini Bisa Turunkan Risiko Kematian Covid 19 Hingga 17 Persen, Seperti Apa?

- 7 Juli 2021, 21:59 WIB
Ilustrasi Covid-19.*
Ilustrasi Covid-19.* /Pixabay/TheDigitalArtist

Baca Juga: Ternyata Ini Cara Tingkatkan Imunitas saat Pandemi Versi WHO, Dijamin Mudah dan Murah Meriah

Obat penghambat interleukin-6 tocilizumab dan sarilumab bertindak untuk menekan reaksi berlebihan ini.

"Obat-obatan ini menawarkan harapan bagi pasien dan keluarga yang menderita dampak buruk dari Covid-19 yang parah dan kritis, tetapi penghambat reseptor IL-6 tetap tidak dapat diakses dan tidak terjangkau oleh sebagian besar dunia," kata Direktur Jenderal WHO Dr Tedros Adhanom Ghebreyesus.

“Distribusi vaksin yang tidak merata membuat masyarakat di negara-negara berpenghasilan rendah dan menengah paling rentan terhadap bentuk Covid-19 yang parah. Jadi, kebutuhan terbesar akan obat-obatan ini ada di negara-negara yang saat ini memiliki akses paling sedikit. Kita harus segera mengubahnya.” Ungkapnya.

Baca Juga: Bacaan Niat Puasa Senin Kamis, Lengkap dengan Tulisan Arab dan Latin Beserta ArtinyaBaca Juga: Ternyata Kehilangan Indra Penciuman Saat Covid Merupakan Pertanda Baik, Simak Ulasannya Disini!

Untuk meningkatkan akses dan keterjangkauan produk-produk penyelamat jiwa ini, WHO meminta produsen untuk menurunkan harga dan menyediakan pasokan ke negara-negara berpenghasilan rendah dan menengah, terutama di mana Covid-19 sedang melonjak. ***

Halaman:

Editor: Yoga Pratama Widiyanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah