Breaking News! Tuban Diguncang Gempa 6.1 Magnitudo, Getaran Sampai di Sumenep

22 Maret 2024, 11:38 WIB
Breaking News! Tuban Diguncang Gempa 6.1 Magnitudo, Getaran Sampai di Sumenep /Pixabay/

LINGKAR MADURA - Gempa Bumi terjadi di Kabupaten Tuban, Provinsi Jawa Timur dengan kekuatan 6.1 Magnitudo.

Waktu gempa terjadi pada tanggal 22 Maret 2024 pukul 11:22:45WIB dengan Lok:5.74LS, 112.32BT (132 KM TimurLaut TUBAN-JATIM) dengan Kedalaman:10 Km

Dilansir dari BMKG Indonesia, gempa bumi yang terjadi tidak berpotensi Tsunami.

Baca Juga: Sudah Dibuka! Link Pendaftaran UTBK SNBT 2024, Simak Syarat, Cara Daftar, dan Jadwal di Sini

Baca Juga: 2 Kepala OPD 'Bertukar' Posisi dalam Pelantikan JTP di Kabupaten Sumenep

Hingga berita ini ditulis, getaran gempa diketahui juga dirasakan hingga Kabupaten Sumenep, Madura.

Informasi ini mengutamakan kecepatan, sehingga hasil pengolahan data belum stabil dan bisa berubah seiring kelengkapan data.

Masyarakat diminta untuk tetap waspada terhadap gempa susulan yang terjadi.

Baca Juga: Promo Puncak Shopee Big Ramadan Sale 25 Maret, Ciptakan Kesehatan yang Menyeluruh dengan Produk Pilihan

Baca Juga: Bupati Sumenep Lantik 7 Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama, Siapa Saja?

Informasi terbaru mengenai gempa lainnya akan di update di LingkarMadura. 

Demikian informasi mengenai gempa bumi yang terjadi di Tuban, Jawa Timur. ***

Editor: Yoga Pratama Widiyanto

Tags

Terkini

Terpopuler