Ini Adalah Pesaing Terberat Kamu di UTBK SBMPTN 2022! Berikut Kelebihan dan Kekurangannya

- 8 Mei 2022, 15:03 WIB
UTBK SBMPTN 2022
UTBK SBMPTN 2022 /Tangkapan layar/Instagram/@jalurdalam

- Masih ada rasa trauma karena gagal SNMPTN.

- Rasa malas dan lelah karena harus belajar lagi. -Masih ada rasa sesal karena menggantungkan diri sama SNMPTN.

Baca Juga: Asnawi Sudah Tiba di Vietnam, Begini Kata Ketua PSSI

3. Si Ambis UTBK

Mereka sudah belajar sejak kelas 11, ikut bimbel sana-sini, & beli buku ini itu sebagai penunjang belajar sejak dini.

Kelebihan:

- Semangatnya tinggi, seiring cita-citanya yang mendapat dukungan orang tua.

- Punya penguasaan materi yang tajam karena belajar jauh hari sebelum tahun diselenggarakannya UTBK.

- Punya bahan belajar banyak yang didapat dari tempat les, koleksi buku, dan dari teman atau kelompok belajar yang mereka ikuti.

Baca Juga: Luis Suarez Dikabarkan Rela Potong Gaji agar Bisa Kembali ke Mantan Clubnya Barcelona

Halaman:

Editor: Nawaf

Sumber: Instagram @theking.education


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah