Kontrak Habis, Bambang Pamungkas Tidak Lagi Jadi Manager Persija, Begini Kata Jakmania

- 4 April 2022, 21:56 WIB
Bambang Pamungkas dan Sudirman kontrak profesionalnya bersama Persija berakhir.
Bambang Pamungkas dan Sudirman kontrak profesionalnya bersama Persija berakhir. /

LINGKAR MADURA - Bambang Pamungkas tidak lagi menjadi manajer Persija Jakarta. Bambang habis kontrak dan tidak diperpanjang.

Akun resmi klub Persija Jakarta mengumumkan Bepe, panggilan Bambang Pamungkas, kontrak kerja profesionalnya telah berakhir, tepat saat BRI Liga 1 tuntas.

“Kontrak kerja profesional ke-12 oficial tersebut memang telah berakhir sejak tanggal 31 Maret 2022,' ujar Presiden Klub Persija Jakarta Mohamad Prapanca seperti diunggah akun-akun media sosial Persija, Senin malam, tanggal 4 April 2022.

Baca Juga: LINK Live Streaming Arsenal vs Crystal Palace, Siap-Siap Pukul 2 Dini Hari

Bepe hanya semusim menjadi manager Persija Jakarta usai dirinya pensiun dari pemain bola.
Saat Piala Menpora 2021, Bepe ikut berperan membawa Macam Kemayoran juara.

Namun di BRI Liga 1, Bepe belum bisa berprestasi. Persija gagal juara bahkan tak masuk ke kekuatan papan atas.

Persija finish di posisi 8 dengan 45 poin. Macan Kemayoran mengalami 11 kali kekalahan, 12 draw dan 11 kali menang. Gawang Andritany dan rekan-rekannya kebobolan 40 kali. Persija mencetak 43 gol sehingga hanya surplus 3 gol.

Baca Juga: Dua Syarat Mudik Ini Dipertanyakan Masyarakat, Apa Saja?

Bepe nampaknya harus lebih banyak belajar untuk menjadi manager hebat di liga 1.

Halaman:

Editor: Nawaf

Sumber: Twitter @Persija_Jkt


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

x