3 Perbedaan Pola Asuh Ala Barat dan Timur, serta Plus Minusnya

- 21 Juni 2022, 15:13 WIB
5 pola asuh yang salah terhadap anak.
5 pola asuh yang salah terhadap anak. /Pixabay/natik_1123

LINGKAR MADURA - Pola asuh anak dalam sebuah keluarga bisa jadi berbeda dengan keluarga lainnya. Apalagi jika berbeda pula budaya dan tradisi lingkungan. 

Selama ini kita mengenal beberapa pola asuh, di antaranya pola asuh ala Barat dan pola asuh ala Timur.

Pola asuh gaya Barat adalah pola asuh yang bersumber dari nilai nilai dan prinsip pendidikan negara barat.

Baca Juga: Ini 9 Ciri Anak Cerdas, Orangtua Harus Tau!

Sedangkan pola asuh Timur, khusus Indonesia adalah pola asuh yang bersumber dari nilai nilai tradisi, budaya lokal serta ajaran agama khususnya Islam.

Lalu apa perbedaan Pola Asuh Ala Barat dan Timur, serta plus minusnya?

1.Pola asuh gaya Barat menerapkan komunikasi antara orang tua dengan anak dengan mengedepankan komunikasi via ekspresi wajah dan kata-kata.

Baca Juga: Persib vs Bhayangkara, Maung Bandung Masih Bisa Tersingkir, Berikut Hitung-hitungannya

Sedangkan Pola asuh cara Timur menekankan pendekatan serta kontak fisik dengan anak.

Halaman:

Editor: Nawaf

Sumber: Instagram @ilmuparenting_id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x