Ternyata Ini Perbedaan Simpanan, Tabungan dan Dana Darurat Versi Raditya Dika, Awas Jangan Salah Atur Keuangan

- 5 Oktober 2021, 16:07 WIB
Ternyata Ini Perbedaan Simpanan, Tabungan dan Dana Darurat Versi Raditya Dika, Awas Jangan Salah Atur Keuangan
Ternyata Ini Perbedaan Simpanan, Tabungan dan Dana Darurat Versi Raditya Dika, Awas Jangan Salah Atur Keuangan /Pexels/Maitree Rimthong

Kita bisa memanfaatkan dana darurat ketika sedang sakit. Namun yang harus diperhatikan, dana ini digunakan hanya ketika kita tidak memiliki asuransi.

Atau jika kita adalah peserta BPJS, biaya penyembuhannya tidak ditanggung oleh BPJS, barulah kita bisa menggunakannya.

Alat transportasi sedang rusak

Ketika alat transportasi yang biasa kita gunakan sehari-hari mengalami kerusakan dan menghambat aktivitas harian kita, dana darurat boleh digunakan.

Baca Juga: Harus Tahu! Inilah 15 Tips Mengatur Keuangan ala Raditya Dika

Alat rumah tangga rusak

Apabila suatu ketika, kita mendapati salah satu alat rumah tangga rusak, kita boleh memanfaatkan dana darurat. Apabila masih berfungsi, tidak perlu beranggapan bahwa kita perlu menggunakannya.

Misalnya, AC dirumah berfungsi dengan baik namun suaranya bising. Kemudian kita ingin membeli AC baru yang suaranya lebih tenang. Hal seperti ini yang tidak diperbolehkan.

Bencana alam

Bencana alam tidak seorangpun yang tahu kapan akan datang. Jadi apabila kita tertimpa bencana alam, dana darurat boleh digunakan.

Halaman:

Editor: Mega Ayu Maulidina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x