Do’a dan 4 Amalan yang Dianjurkan Pada 10 Malam Terakhir Bulan Ramadhan Untuk Mendapat Lailatu Qadar

- 23 April 2022, 20:22 WIB
Siap-siap Sambut Malam Lailatul Qadar, Inilah Doa Malam Lailatul Qadar Arab Latin dan Artinya
Siap-siap Sambut Malam Lailatul Qadar, Inilah Doa Malam Lailatul Qadar Arab Latin dan Artinya /Pixabay.com/sinan10th

اللَّهُمَّ إِنَّكَ عَفُوٌّ تُحِبُّ الْعَفْوَ فَاعْفُ عَنِّى

Allahumma Innaka Afuwwun Tuhibbul Afwa Fa’fu Anni.

Artinya: “Ya Allah, Engkau Maha Pengampun, menyukai orang yang minta ampunan, ampunilah aku.”

 Baca Juga: Bagaimana Cara Mendapatkan Kemuliaan Lailatul Qadar? Begini Kata Buya Yahya

Doa tersebut berdasarkan hadits Nabi Muhammad Shollahu ‘alaihi wa Sallam yang diriwayatkan HR Ahmad, Tirmidzi, Nasa’I, Ibnu Majah.

Sedangkan untuk amalan yang dianjurkan untuk dilakukan pada malam terakhir bulan Ramadhan adalah sebagai berikut,

  1. Memperbanyak Sholat

Selain tidak lalai terhadap sholat wajib, sangat dianjurkan untuk melaksanakan sholat-sholat sunnah berikut ini,

- Sholat Tarawih

- Sholat Witir

- Sholat Hajat

Halaman:

Editor: Machallafri Iskandar

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x