4 Golongan Orang yang Layak Dihindarkan dari Api Neraka, Apa Kita Termasuk Salah Satunya?

- 25 November 2021, 05:00 WIB
Ilustrasi surga atau neraka, kemana tempat orang yang pahala dan dosa sama banyaknya? Simak penjelasan Ustadz Adi Hidayat.
Ilustrasi surga atau neraka, kemana tempat orang yang pahala dan dosa sama banyaknya? Simak penjelasan Ustadz Adi Hidayat. / Pixabay.com/geralt

LINGKAR MADURA - Pencapaian terbesar dari kaum Muslim adalah jika dapat menjadi penghuni surga dan meninggal dengan cara husnul khotimah.

Setiap umat Islam selalu mendambakan kehidupan dunia yang indah dan meninggal juga dengan cara yang Indah.

Sehingga wajar jika kaum Muslim berlomba-lomba dalam melakukan kebaikan. Tidak ada orang yang tidak takut dengan api neraka.

 Baca Juga: 4 Golongan Orang yang Wajib Mendapat Sedekah, Ustadz Adi Hidayat: Pahalanya Hingga 700 Kali Lipat

Sebagaimana dijelaskan dalam QS At-Tahrim ayat 6 mengenai pedihnya siksa api neraka

يٰٓاَيُّهَا الَّذِيْنَ اٰمَنُوْا قُوْٓا اَنْفُسَكُمْ وَاَهْلِيْكُمْ نَارًا وَّقُوْدُهَا النَّاسُ وَالْحِجَارَةُ عَلَيْهَا مَلٰۤىِٕكَةٌ غِلَاظٌ شِدَادٌ لَّا يَعْصُوْنَ اللّٰهَ مَآ اَمَرَهُمْ وَيَفْعَلُوْنَ مَا يُؤْمَرُوْنَ 

Yang artinya: Wahai orang-orang yang beriman! Peliharalah dirimu dan keluargamu dari api neraka yang bahan bakarnya adalah manusia dan batu; penjaganya malaikat-malaikat yang kasar, dan keras, yang tidak durhaka kepada Allah SWT terhadap apa yang Dia perintahkan kepada mereka dan selalu mengerjakan apa yang diperintahkan. (QS. At-Tahrim:6)

 Baca Juga: Tes Kepribadian : Cek Golongan Darahmu dan Ketahui Kepribadianmu Disini!

Namun, ada 4 golongan orang yang layak dihindarkan dari api neraka yaitu:

Halaman:

Editor: Machallafri Iskandar

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x