6 Jenis Makanan Ini Kesukaan Kaum Jin, Umat Islam Wajib Tahu!

- 22 November 2021, 14:22 WIB
Ustadz Khalid Basalamah menjelaskan hal yang mesti dilakukan agar terhindari dari godaan setan.
Ustadz Khalid Basalamah menjelaskan hal yang mesti dilakukan agar terhindari dari godaan setan. /Pixabay.com/MakyFoto.

LINGKAR MADURA Ketika makan hendaknya kita selalu berdoa dan mengakhirinya juga dengan iringan doa. Hal ini mencegah agar kaum jin tidak ikut makan bersama kita.

Laksanakan adab makan sesuai dengan anjuran Rasulullah SAW. Selain itu, makanlah makan yang halal agar yang masuk ketubuh kita juga merupakan sesuatu yang halal.

Berikut ini 6 jenis makanan yang merupakan kesukaan kaum jin, diantaranya adalah:

 Baca Juga: Tips Mudah Membaca Surat Al Kahfi di Hari Jum’at, Umat Islam Wajib Mencoba Agar Istiqomah

  1. Kotoran

Jin dan setan sangat menyukai tempat yang kotor, misalnya saja kamar mandi. Di dalam kamar mandi terdapat makanan favorit jin yaitu kotoran.

“Janganlah kalian beristinja’ (membersihkan kotoran pada dubur) dengan kotoran dan jangan pula dengan tulang karena keduanya merupakan bekal bagi saudara kalian dari kalangan jin.” (HR. Tirmidzi)

 Baca Juga: 7 Bacaan Dzikir Setelah Sholat Fardhu sesuai Ajaran Sunnah Rasulullah SAW, Umat Islam Wajib Tahu!

  1. Darah

Jin sangat menyukai darah, baik itu darah hewan atau pun darah manusia. Entah itu darah yang berasal dari luka atau darah haid wanita.

Inilah yang menjadi sebab wanita perlu mencuci dan membersihkan dahulu darah haidsebelum membuang pembalut menstruasinya.

Halaman:

Editor: Machallafri Iskandar

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x