Hukum Memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW Menurut Ustadz Adi Hidayat

- 18 Oktober 2021, 19:29 WIB
Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW, Hukum Memperingatinya Menurut Ustadz Adi Hidayat
Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW, Hukum Memperingatinya Menurut Ustadz Adi Hidayat /Pixabay/Syauqifillah

LINGKAR MADURA - Maulid Nabi Muhammad SAW diperingati setiap tanggal 12 Rabbiul Awal pada penanggalan hijriah.

Pada tahun ini, peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW jatuh pada 12 Robbiul Awal 1443 Hijriah atau tepat pada hari selasa besok, 19 Oktober 2021.

Maulid yang memiliki arti hari lahir, merupakan peringatan hari lahir Nabi Muhammad SAW yang biasanya juga dikenal dengan acara ‘Muludtan’ di Jawa.

Baca Juga: Amalkan Sholawat Kamaliyah, Pahala Berlipat Ganda dan Khasiatnya Bagi Kesehatan Mental

Peringatan kelahiran Nabi Muhammad ini biasanya dilakukan dengan pembacaan Sholawat, dan Pengajian.

Bahkan dibeberapa daerah di Indonesia, ada juga tradisi membawa makanan yang dihiad dengan indah untuk saling tukar dan dibagikan kepada orang lain.

Tradisi tersebut sudah bisa dilihat di lingkungan sekitar anda hari ini.

Baca Juga: Keutamaan Membaca Sholawat Nariyah saat Maulid Nabi Muhammad SAW, Ini Bacaan dan Maknanya

Dilansir dari kanal Youtube Shiratal Mustaqim, Ustadz Adi Hidayat mengatakan tidak masalah memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW ketika digunakan untuk mengenal dan menjalankan Sunnah yang ada di Al Quran dan Assunnahnya.

Halaman:

Editor: Mega Ayu Maulidina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x