Kekuatan 7 Teknik Pernapasan Pilar Kabut Muichiro Tokito di Demon Slayer Kimetsu no Yaiba

- 29 Mei 2023, 21:52 WIB
Kekuatan 7 Teknik Pernapasan Pilar Kabut Muichiro Tokito di Demon Slayer Kimetsu no Yaiba
Kekuatan 7 Teknik Pernapasan Pilar Kabut Muichiro Tokito di Demon Slayer Kimetsu no Yaiba /Twitter/@DemonSlayerUSA/

Tekik pernapasan kedua dari Pilar Kabut adalah Ni no kata: Yaekasumi yang sangat cepat.

Muichiro Tokito menggunakan teknik ini untuk melepaskan diri dari gelembung air Gyokko dan berhasil.

Baca Juga: 6 Fakta Genya Shinazugawa Sang Pemburu Iblis yang Tidak Bisa Menggunakan Teknik Pernapasan

3. San no kata: Kasan no Shibuki

Teknik ketiga dari pernapasan kabut adalah San no kata: Kasan no Shibuki yang cenderung cocok digunakan untuk bertahan.

Namun Muichiro Tokito menggunakan teknik ini untuk menghadapi ikan monster kecil yang sangat banyak dari Gyokko.

4. Shi no kata: Iryugiri

Teknik keempat dari pernapasan kabut adalah Shi no kata: Iryugiri. Teknik ini sangat cepat dan langsung menyerang ke arah lawan.

Baca Juga: Kenapa Hantengu Bisa Membelah Diri? Nama 6 Iblis Hantengu dan Kekuatannya di Anime Kimetsu No Yaiba Season 3

Muichiro Tokito menggunakan teknik ini saat pertama kali kemunculan iblis Hantengu.

Halaman:

Editor: Yoga Pratama Widiyanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x