Film KKN di Desa Penari Mengandung Pesan Moral yang Mendalam, Apa Saja?

- 18 Mei 2022, 16:35 WIB
Pesan Moral dalam Tayangan KKN di Desa Penari / tangkapan layar IG @adindathomas
Pesan Moral dalam Tayangan KKN di Desa Penari / tangkapan layar IG @adindathomas /

LINGKAR MADURA – Film horor Indonesia yang sedang banyak diminati sekarang ini ternyata tidak hanya sekedar menyampaikan kisah berbau mistis.

Tetapi juga kisah yang menghadirkan bagaimana cara kita hidup dan bersikap ditempat orang lain bukan tempat kita sendiri dalam artian kita adalah seorang pendatang ditempat tersebut.

Rasa penasaran membuat para warganet begitu antusias untuk menyaksikan Film ini di bioskop-bioskop terdekat karena diangkat dari kisah nyata yang terjadi dikota berinisial B.

Baca Juga: Gagal Lulus UTBK? Cek 48 Jalur Mandiri PTN yang Sudah Rilis Part 3

Kota yang sengaja tidak disebutkan demi menjaga kehormatan nama baik  dan dua korban dari kegiatan ketika sedang menjalankan program KKN.

Beberapa dari mereka menyampaikan bagaimana ketakutan yang sedang dirasakan ketika sedang menonton.

Bahkan beberapa kejadian aneh pun muncul seperti kerasukan atau bermimpi tokoh-tokoh dari film tersebut.

Namun, tidak semua dari film ini ternyata berbau mistis. tetapi ada moral mendalam yang perlu dijaga demi keselamatan diri sendiri dan orang-orang disekitar.

Baca Juga: Gagal Lulus UTBK? Cek 48 Jalur Mandiri PTN yang Sudah Rilis Part 1

Halaman:

Editor: Yoga Pratama Widiyanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah