Profil Siti Latifah Herawati Diah, Tokoh Pers Berpengaruh di Indonesia Hingga Dunia

- 4 April 2022, 21:04 WIB
Ilustrasi Google doodle Siti Latifah Herawati Diah
Ilustrasi Google doodle Siti Latifah Herawati Diah /

LINGKAR MADURA - Nama Siti Latifah Herawati Diah menjadi sorotan ketika daftar pencarian profilnya menghiasi Google Doodle saat peringatan kelahirannya tanggal 3 April kemarin.

Siti Latifa Herawati Diah dikenang sebagai tokoh pers perempuan yang bukan hanya berpengaruh di Indonesia, tetapi juga di mata dunia.

Tak heran, jika warganet berbondong-bondong ingin mengenal sosoknya meski hanya sebatas profilnya.

Baca Juga: Ari Lesmana Kumandangkan Adzan di Kanal Youtube VINDES, Respon Netizen Mengagumkan

Herawati Diah merupakan keturunan bangsawan, terlahir sebagai anak ketiga dari pasangan Siti Alimah binti Djojodikromo dan Raden Latip.

Siti Alimah, Ibu dari Herawati Diah tercatat sebagai golongan priyayi dalam Lembaga Pers Dr. Soetomo (LPDS).

Dalam keluarganya, pendidikan agama Islam dan tradisi Indonesia sangat dipegang teguh.

Baca Juga: Maria Ozawa atau Miyabi Tiba di Pulau Dewata Bali dan Langsung Lakukan Hal Dahsyat Ini, Begini Kata Netizen

Namun, Herawati Diah dan saudaranya tak lupa pula diajarkan untuk merangkul budaya barat.

Halaman:

Editor: Nawaf

Sumber: Google Doodle


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah